Pengaruh Kompetensi Disiplin Kerja dan Etos Kerja Terhadap Efektifitas Kerja Pegawai
Abstract
Abstract
This study aims to examine the effect of competence, work discipline and work ethic on work effectiveness. The population in this study were all employees of PT Telkom STO Makassar City Hall, totaling 117 people. The total population of STO City Hall of PT Telkom Makassar is 117 people, so using the slovin method a total sample of 90 people is obtained. The data that has been collected will then be analyzed using multiple linear regression analysis and in terms of data processing using the SPSS version 26 program. The results of the study found that competence, work discipline and work ethic have a positive and significant effect on work effectiveness.
Keywords: competence, work discipline, work ethic, work effectiveness
Abstrak
Penelitian ini bertujuan ingin menguji pengaruh kompetensi, disiplin kerja dan etos kerja terhadap efektifitas kerja. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan pada PT Telkom Makassar STO Balaikota, yang berjumlah 117 orang. Jumlah populasi PT Telkom Makassar STO Balaikota adalah 117 orang, maka dengan menggunakan metode slovin diperoleh jumlah sampel sebanyak 90 orang. Data yang sudah dikumpulkan untuk selanjutnya akan dianalisa menggunakan analisis regresi linier berganda dan dalam hal pengolahan datanya menggunakan program SPSS versi 26. Hasil penelitian menemukan bahwa kompetensi, disiplin kerja dan etos kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektifitas kerja.
Kata Kunci: Kompetensi, Disiplin Kerja, Etos Kerja, Efektifitas Kerja
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Andriani, A. D., Mulyana, A., Widarnandana, I. G. D., Armunanto, A., Sumiati, I., Susanti, L., Siwiyanti, L., Nurlaila, Q., Pangestuti, D. D., & Dewi, I. C. (2022). Manajemen sumber daya manusia (Vol. 1). TOHAR MEDIA.
DeCenzo, D. A., Robbins, S. P., & Verhulst, S. L. (2016). Fundamentals of human resource management. John Wiley & Sons.
Djafar, A., & Zulqadri, Z. (2020). Pengaruh Kompetensi Pegawai Dan Pengalaman Kerja Terhadap Efektivitas Kerja Pegawai Padakantor Kementerian Agama Kabupaten Sinjai. Jurnal Adz-Dzahab: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam, 5(2), 58–69.
Firman, A., & Mustaking, M. (2021). Pengaruh Kompetensi, Lingkungan Kerja Dan Motivasi Kerja Pegawai Terhadap Satuan Polisi Pamong Praja Dan Pemadam Kebakaran Kabupaten Kepulauan Selayar. Jurnal Aplikasi Manajemen & Kewirausahaan Massaro, 3(1), 47–60.
Fitriani, I. D., Zulkarnaen, W., Sadarman, B., & Yuningsih, N. (2020). Evaluasi Kinerja Distribusi Logistik KPU Jawa Barat Sebagai Parameter Sukses Pilkada Serentak 2018. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 244–264.
Goi, T. Y., Yantu, I., & Monoarfa, V. (2022). Pengaruh Kompetensi Terhadap Efektivitas Kerja Pegawai Pada Kantor Samsat Kabupaten Gorontalo. JAMBURA: Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 5(2), 667–671.
Kurbani, A. (2018). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Agro Massiv International Group. Jurnal Media Wahana Ekonomika, 15(1), 16–25.
Kurniawan, Z. (2019). Analisis Disiplin Kerja Pegawai Melalui Faktor Pemberian Kompensasi PT. Japfa Comfeed Indonesi Tbk. Cirebon. Exchall: Economic Challenge, 1(1), 30–41.
Lestari, A. N., Fathoni, A., & Wulan, H. S. (2020). The Effect Of Work Ethos (Hard Work, Intelligent Work, And Cliff Work) On Employee Performance (Case Study In UD. Makmur Ceria Abadi). Journal of Management, 6(1).
Maya, G. D., & Bambang, R. (2022). Pengaruh Kompetensi Pegawai Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Badan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah Kabupaten Lampung Tengah. Dikombis: Jurnal Dinamika Ekonomi, Manajemen, Dan Bisnis, 1(1), 123–132.
Pagaya, N., Mantiri, M., & Pangemanan, S. E. (2021). Efektivitas Kinerja Satuan Tugas Penanganan Coronavirus Disease19 (Covid-19) Di Kabupaten Halmahera Utara. Governance, 1(2).
Rohida, L. (2018). Pengaruh era revolusi industri 4.0 terhadap kompetensi sumber daya manusia. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Indonesia, 6(1), 114–136.
Saleh, A. R., & Utomo, H. (2018). Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Etos Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Bagian Produksi di PT. Inko Java Semarang. Among Makarti, 11(1).
Setyawan, I. A., Parela, E., & Josiah, T. (2022). Kompetensi Pegawai Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Inspektorat Provinsi Lampung. Dikombis: Jurnal Dinamika Ekonomi, Manajemen, Dan Bisnis, 1(2), 187–196.
Siregar, M. Y. (2019). Pengaruh kepemimpinan dan remunerasi terhadap prestasi kerja melalui etos kerja pegawai di lingkungan universitas negeri. Jumant, 11(1), 151–164.
Sumajouw, D. V., & Uhing, Y. (2018). Pengaruh Iklim Organisasi, Etos Kerja Dan Pelatihan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pt. Pln (Persero) Rayon Manado Selatan. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(4).
Wahyudi, W., Semmaila, B., & Arifin, Z. (2020). Influences of work discipline, motivation and Working Environment Non physical on Civil apparatus Performance. Point Of View Research Management, 1(3), 1–8.
Wahyuni, A., & Budiono, B. (2022). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Kompetensi terhadap Kinerja Karyawan melalui Motivasi Kerja pada Karyawan PT Pegadaian Cabang Blitar. Jurnal Ilmu Manajemen, 769–781.
Yantika, Y., Herlambang, T., & Rozzaid, Y. (2018). Pengaruh Lingkungan Kerja, Etos Kerja, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Pemkab Bondowoso). Jurnal Manajemen Dan Bisnis Indonesia, 4(2), 174–188.
Yusuf, I., & Fauziah, H. (2022). Pengaruh Etos Kerja Terhadap Efektivitas Kerja Karyawan PT Sejahtera Prima Lampung. Ekombis Sains: Jurnal Ekonomi, Keuangan Dan Bisnis, 7(1), 25–32.

Article Metrics
Abstract view : 0 timesPDF (Bahasa Indonesia) - 0 times

Website Layout and Editing © 2016 Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo on Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo.
Indexing In
Tools