PELATIHAN APPLICATION LETTER WRITING SEBAGAI PEMBEKALAN DUNIA KERJA PADA REMAJA KARANG TARUNA DESA RAMBEANAK KECAMATAN MUNGKID KABUPATEN MAGELANG
Abstract
Menulis surat lamaran pekerjaan (application letter) sangat penting bagi remaja, karena bermanfaat dalam memperoleh pekerjaan yang layak. Akan tetapi, masih banyak remaja mengalami kesulitan dalam menulis application letter. Dengan demikian, tujuan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk mengetahui dan meningkatkan pemahaman dan keterampilan masyarakat khususnya Karang Taruna Desa Rambeanak Kecamatan Mungkid Kabupaten Magelang, dalam hal ini bagi mereka yang siap untuk memasuki dunia kerja. Metode pelaksanaan kegiatan ini adalah service learning melalui tiga tahapan yaitu persiapan, melayani, dan evaluasi. Hasil pelatihan ini adalah peserta mendapatkan pengetahuan dan pengalaman tentang pembuatan application letter secara elektronik dan konvensional. Saran dari kegiatan ini adalah peserta diharapkan tetep mempertajam keterampilan application letter writing. Selain itu, peserta juga dapat sharing pengalaman terkait pelatihan ini kepada pihak lain.
Â
Abstract. Writing an application letter is very important for teenagers because it helps them get a decent job. However, there are still many teenagers who have difficulty writing application letters. Thus, the purpose of this community service is to know and improve the understanding and skills of the community, especially Karang Taruna, Rambeanak Village, Mungkid District, Magelang Regency, in this case for those who are ready to enter the world of work. Implementing this activity is service-learning through three stages, namely preparation, serving, and evaluation. These training results are that participants gain knowledge and experience about making electronic and conventional application letters. Suggestions from this activity are that participants are expected to continue to hone their skills in writing job application letters to suit the needs of the world of work, and participants are expected to share their experience of writing job applications with others.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Diana, L. (2019). Students’ ability in writing application letter at fourth semester ASM Persada Bunda Pekanbaru. English Journal of Indragiri (EJI), 3(2), 88–98.
Engliana, & Muniroh, Z. (2021). Penulisan surat lamaran, riwayat hidup, dan surat elektronik untuk pemuda I Karang Taruna RT 07/RW 005 Tanjung Barat. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani, 1(1), 53–60.
Maidah, B. N., Sugiarti, S., & Putra, B. A. P. (2020). Peningkatan Aktivitas Dan Kemampuan Menulis Surat Lamaran Pekerjaan Melalui Metode Sibomber Berbantuan Kuis Interaktif Pada Peserta Didik Kelas I-4 Sma Negeri 3 Malang. JINoP (Jurnal Inovasi Pembelajaran), 6(1), 87. https://doi.org/10.22219/jinop.v6i1.8011
Nuryani, E. S. (2016). Pengembangan siswa melalui pembelajaran menulis di sekolah dasar. Lensa: Kajian Kebahasaan, Kesusastraan, Dan Budaya (Lensa), 6(1), 54–67.
Nusanti, I. (2014). Strategi Service Learning Sebuah Kajian untuk Mengembangkan Kegiatan Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 20(2), 251. https://doi.org/10.24832/jpnk.v20i2.142
Puspitasari, A. C. D. D., Rahmayanti, V., & Riko, R. (2018). Pelatihan Penulisan Surat Lamaran Kerja pada Remaja Rt 008 dan Remaja Rt 010 Rw 02 Kelurahan Susukan Kecamatan Ciracas Jakarta Timur. Jurnal PkM Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(03), 212. https://doi.org/10.30998/jurnalpkm.v1i03.2546
Suherli, Suryaman, M., Septiaji, A., & Istiqomah. (2018). Buku Guru: Bahasa Indonesia untuk SMA/MA/SMK/MAK Kelas XII.
DOI: http://dx.doi.org/10.35906/resona.v6i1.897
Article Metrics
Abstract view : 310 timesPDF (Bahasa Indonesia) - 263 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.

Website Layout end Editing © 2016 Resona Jurnal Ilmiah Pengabdian Masyarakat on Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo.












.png)


.png)
