Pengaruh Ekuitas Merek yang Terdiri Dari Loyalitas Kesadaran Kualitas dan Kesan Merek Terhadap Keputusan Pembelian
Abstract
Abstract
The Fastly development of smartphone technology makes it easy to interact with others, one of the important things to buy an item is brand equity. Good brand equity can encourage a company to increase profits by retaining potential customers. The purpose of this research was to know the relationship between brand equity and the decision to purchase a Xiaomi mobile phone. The variables of this study were independent variables namely loyalty (X1), Consciousness (X2), Quality (X3) and Impression (X4) and independent variable was a purchase decision (Y). The method of this research was descriptive correlative, using questionnaire instrument and The technique of this research using total sampling technique, The subject of the research were the students in the sixth semester of the pharmacist program of the Health sciences faculty of Kadiri University which consists of 73 students. The analysis technique is multiple linear regression and correlation analysis. The results of the analysis states that partially or simultaneously variable loyalty, awareness and quality image, it has significant influence to purchasing decision and the dominant variable to influence purchasing decisions is quality variable
Keywords: Brand Equity, Purchasing Decisions
Abstrak
Perkembangan teknologi smartphone yang sangat cepat membuat seseorang mudah untuk berinteraksi dengan orang lain, salah satu hal yang menjadi pertimbangan seseorang membeli suatu barang adalah ekuitas merk. Kekuatan ekuitas merek yang baik dapat mendorong sebuah perusahaan untuk meningkatkan keuntungan yang diperoleh dengan cara mempertahankan pelanggan potensial. Tujuan penelitian ini ingin melihat hubungan ekuitas merk dengan keputusan dalam melakukan pembelian hand phone xiaomi. Penelitian ini menggunakan variabel loyalitas, variabel kesadaran, variabel kualitas dan varibel kesan merk sebagai varibel bebas (x), dan keputusan pembelian (y) dijadikan variabel terikat. Metodologi Penelitian ini menggunakan metode korelatif deskriptif, yang menggunakan populasi sejumlah 73 orang mahasiswa semester 6. Pengambilan sample menggunakan teknik total sampling dimana seluruh populasi dijadikan sebagai sample dalam penelitian ini. Teknik pengambilan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan regresi linear berganda serta analisis korelasi. Hasil analisis ini menyatakan bahwa ekuitas merek (loyalitas, kesadaran, kualitas, dan kesan) mempunyai pengaruh signifikan pada keputusan pembelian hand phone merk xiaomi, yang dilakukan secara parsial ataupun simultan, sedangkan variabel yang berpengaruh paling dominan adalah kualitas.
Kata Kunci : Ekuitas Merk, Keputusan Pembelian
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Ariyanti, A., & Darmanto, R. F. (2019). Kualitas Produk, Harga Dan Ekuitas Merek Berpengaruh Terhadap Keputusan Pembelian Di J’Co Donuts & Coffee Metropolitan Mal Bekasi. Jurnal Pengembangan Wiraswasta, 21(3), 183-190.
Badjamal, F. A. (2019). Pengaruh Gaya Hidup Dan Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Hanphone Merek Samsung Di Kota Palu. Jurnal Ekonomi Trend, 7(2), 1-11.
Firmansyah, A. (2019). Pemasaran Produk dan Merek: Planning and Strategy. Jawa Timur: Qiara Media.
Kolter, P. dan K. (2016). Marketing Management (14th ed.). Prentice-Hall Published.
Kotler, P., dan Armstrong, G. (2012). Prinsip-Prinsip Pemasaran. Jakarta: erlangga.
Muhtarom, A., Zulyanti, N. R., & Mufidah, N. (2021). Analisis Pengaruh Ekuitas Merek, Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Promosi Terhadap Loyalitas Pelanggan di Masa Kebiasaan Baru (Studi Kasus PT. Ladang Hijau Kecamatan Tikung Kabupaten Lamongan). Jurnal Penelitian Manajemen Terapan (PENATARAN), 6(2), 101-113.
Tejawulan, G. N. (2021). Pengaruh Orientasi Pasar dan Inovasi Produk terhadap Kinerja Pemasaran (Studi Kasus GoJek). Journal of Economics and Business Aseanomics (JEBA), 6(2), 94-110.
Rido, F., Fathor, A. S., & Purnamawati, P. (2019). Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Memilih Dengan Minat Sebagai Variabel Intervening. Competence: Journal of Management Studies, 13(1), 44-55.
Sabar, D. R., Mananeke, L., & Lumanauw, B. (2020). Pengaruh ekuitas merek, atribut produk dan direct marketing terhadap keputusan pembelian mobil toyota pada PT Hasjrat Abadi Manado Tendean. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 8(1).
Slaton, K., Testa, D., Bakhshian, S., & Fiore, A. M. (2020). The small, inventory free retail format: The impact on consumer-based brand equity and purchase behavior. Journal of Retailing and Consumer Services, 57, 102246.
Sopiah, & Sangadji, E. M. (2016). Salesmanship (Kepenjualan). Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Sugiyono, D. (2021). Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R dan D (2nd, Cet 3 ed.; Sutopo, ed.). Bandung: Afabeta.
Suharsimi Arikunto. (2011). Prosedur penelitian : suatu pendekatan praktik (Rev. VI, C). Jakarta: Rineka Cipta.
Sumarwan, U. (2015). Perilaku konsumen : Teori dan penerapannya dalam pemasaran (2 cet 3; Risman Sikumbang, ed.). Bogor: Ghalia Indonesia.
Tjiptono, F. (2019). Pemasaran Jasa: Prinsip, Penerapan, Penelitian. yogyakarta: andi.
Wiastuti, R. D., & Kimberlee, S. (2018). Pengaruh ekuitas merek terhadap keputusan pembelian di Simetri Coffee Roaster Puri, Jakarta. Jurnal Khatulistiwa Informatika, 5(2), 133-146.

Article Metrics
Abstract view : 0 timesPDF (Bahasa Indonesia) - 0 times

Website Layout and Editing © 2016 Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo on Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo.
Indexing In
Tools